merasa baik ?



Ini yang dialami oleh kita-kita tatkala sudah lama belajar agama. Merasa diri sudah lebih dari orang lain dan lebih paham dari yang lain. Padahal kekurangan kita teramat banyak. Maksiat kecil-kecilan bahkan yang besar masih dilakoni. Ilmu yang telah kita pelajari pun sedikit yang diamalkan. Prinsip yang harus dipegang adalah jangan selalu merasa diri sudah baik, namun berusaha terus untuk memperbaiki diri menjadi lebih baik.

Allah Ta’ala berfirman,

هُوَ أَعْلَمُ بِكُمْ إِذْ أَنْشَأَكُمْ مِنَ الْأَرْضِ وَإِذْ أَنْتُمْ أَجِنَّةٌ فِي بُطُونِ أُمَّهَاتِكُمْ فَلَا تُزَكُّوا أَنْفُسَكُمْ هُوَ أَعْلَمُ بِمَنِ اتَّقَى

“Dan Dia lebih mengetahui (tentang keadaan)mu ketika Dia menjadikan kamu dari tanah dan ketika kamu masih janin dalam perut ibumu; maka janganlah kamu mengatakan dirimu suci. Dialah yang paling mengetahui tentang orang yang bertakwa.” (QS. An Najm: 32).

🌐 rumaysho.com

With Love 💜
@mahasiswa.salaf 
Join telegram
T.me/mahasiswa_salaf 

#akhwatbercadar #ramadhan  #manhajsalaf #ramadan #salaf #fikihmuamalahkontemporer #ustadzfirandaandirja #ustadzsyafiqrizabasalamah #ustadzabdulsomad #ustadzadihidayat #ustadzkhalidbasalamah #ustadzbadrusalam #ustadzyazidbinabdulqadirjawas #ustadzmuhammadnuzuldzikri #indonesiabertauhid #muslimah #kajianislam#akhwatbercadar#u#ustadzsubhanbawazier#ustadzerwanditarmizi#shift #beraniberhijrah #pemudahijrah #puasaramadhan  #salafi#kajiansunnah #puasa #aswaja #hijrah

Postingan populer dari blog ini

tatacara mandi wajib ( wanita )

keutamaan sholat sunnah rawatib

doa nabi MUSA 'alaihisaalam